Hentikan Sebelum Terlambat, Ini 7 Kebiasaan Penyebab Perut Buncit

Hentikan Sebelum Terlambat, Ini 7 Kebiasaan Penyebab Perut Buncit - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi perut buncit (foto: GenPI.co)

Tahukah kamu, mengunyah terlalu cepat bisa membuat perut buncit dan berisiko obesitas?

Sinyal lapar harus berpindah dari perut dan usus ke otak saat kamu makan.

Sementara itu, otak perlu sekitar 20 menit untuk menghentikan makan.

BACA JUGA:  Manjur! Ini Cara Atasi Perut Begah Karena Kekenyangan

Jika makan terlalu cepat, tubuh akan mengonsumsi lebih banyak makanan dalam 20 menit.

4. Frekuensi olahraga tidak teratur

BACA JUGA:  Musim Hujan Tiba, Ini 5 Tips untuk Jaga Kesehatan

Olahraga seharusnya kegiatan untuk membakar lemak di perut.

Namun, hal itu akan percuma kalau olahraga tidak teratur.

BACA JUGA:  Bukan Hanya untuk Hiasan, Ini Manfaat Cengkeh untuk Kesehatan

Pasalnya, kamu perlu mengukur lingkar pinggang untuk mengetahui durasi dan jenis olahraga yang diperlukan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya