
Studi dari jurnal Osteoporosis Internasional menyebutkan, perempuan yang mengalami menstruasi pertama atau menarche di atas usia 15 tahun dan berat badan kurang dapat terkena osteoporosis.
3. Penggunaan obat-obatan tertentu
Beberapa jenis obat yang dapat menimbulkan osteoporosis, yaitu glukokortikoid untuk mengobati autoimun, fenitoin dan fenobarbital untuk mengobati epilepsi.
BACA JUGA: Jangan Overdosis Vitamin C, Ini 5 Bahayanya, Bisa Batu Ginjal
Selain itu, obat agonis GnRH untuk mengobati endometriosis, serta inhibitor aromatase untuk mengobati kanker payudara.
4. Minum alkohol berlebihan
BACA JUGA: Jambu Air punya Gizi Lengkap! Ini Sederet Khasiatnya
Minum alkohol bisa mengganggu produksi vitamin D yang sangat penting untuk menyerap kalsium.
Jika itu terjadi, keseimbangan kalium akan terganggu dan menyebabkan osteoporosis.
BACA JUGA: Banyak Kandungan Gizi! Ini Sederet Khasiat Makan Serangga
5. Hipogonadisme
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News