Dibuang Sayang, Kentos Kelapa Ternyata Punya Manfaat Segudang

Dibuang Sayang, Kentos Kelapa Ternyata Punya Manfaat Segudang - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi kelapa yang sudah dibelah. (foto: Pixabay)

GenPI.co Jogja - Kalau kamu suka minum es kelapa, tahu tidak kentos itu apa?

Kentos atau tombong kelapa merupakan awal mula tumbuhnya tunas kelapa.

Bentuknya bulat dan berada di dalam daging buah kelapa yang umurnya sudah tua.

BACA JUGA:  Gizi Tinggi! Ternyata Ini Manfaat Minum Air Kelapa

Kalau mau mencari kentos, kamu harus memotong buah kelapa jadi dua terlebih dahulu.

kentos  kelapa yang berukuran kecil biasanya punya rasa manis.

BACA JUGA:  Minum Air Kelapa pada Pagi Hari Manfaatnya Wow, Wajib Dicoba

Tapi kalau ukuran kentos semakin besar, rasanya juga makin hambar.

Kentos kelapa biasanya sering dibuang karena dirasa tidak bermanfaat.

BACA JUGA:  Tak Hanya Jadi Bahan Makan, Ini Dia Manfaat Keren Tepung Maizena

Tapi, tahukah kamu ternyata kentos kelapa punya banyak nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh. Ini daftarnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya