
Tujuannya untuk mengurangi mata kamu sering menoleh dari dokumen ke layar.
6. Atur posisi duduk
Kursi yang digunakan untuk bekerja di depan komputer harus terasa nyaman dan sesuai dengan postur tubuh.
BACA JUGA: Jangan Sepelekan Mata Sering Berkedut, Ini 6 Penyebabnya
Ketinggian kursi juga harus disesuaikan agar kaki bisa bersandar dengan nyaman di lantai.
Posisi lengan juga perlu diatur untuk kenyamanan saat mengetik.
BACA JUGA: Suka Tidur Sambil Duduk? Kenali Risiko di Baliknya
7. Istirahat di sela waktu bekerja
Istirahatkan mata selama 15 menit setelah dua jam menggunakan komputer terus-menerus.
BACA JUGA: Sering Sakit Kepala Saat Bangun Tidur? Ini 9 Penyebabnya
Terapkan metode 20-20-20, artinya setiap 20 menit, lihatlah sesuatu yang jaraknya 20 kaki (6 meter) selama 20 detik.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News