Khasiat Tersembunyi Wortel, Ternyata Melimpah!

Khasiat Tersembunyi Wortel, Ternyata Melimpah! - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi – Kulit tetap sehat berkat mengonsumsi wortel. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Jogja - Wortel kaya akan nutrisi dan bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Dalam 100 gram wortel segar bisa dimanfaatkan 80 persen umbinya.

Umbi ini punya khasiat yang melimpah lho. Wortel yang kaya akan antioksidan bisa melindungi sel tubuh dari kemungkinan penyakit kanker darah atau leukemia.

BACA JUGA:  Sayang Dilewatkan, Ini Sederet Khasiat Kulit Melinjo untuk Tubuh

Wortel juga mengandung serta, kalium hingga antioksidan seperti likopen.

Berkat kandungan tersebut, wortel bisa menhaga tekanan darah tetap stabil sehingga bisa terhindar dari hipertensi maupun penyakit jantung.

BACA JUGA:  Belimbing Wuluh, Rasanya Asam Tapi Khasiatnya Mujarab

Manfaat ini bisa didapatkan dengan mengonsumsi wortel yang segar, bukan kalengan.

Wortel selama ini memang dikenal sangat baik untuk mata.

BACA JUGA:  Jarang Diketahui, Khasiat Aroma Daun Mint Luar Biasa

Selain itu juga bisa mencegah sejumlah masalah seperti glaukoma, katarak, dan kelainan penglihatan seperti mata minus, rabun dekat, dan astigmatisme.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya