Kulon Progo Gelar Jaga Kaliku untuk Tingkatkan Stok Ikan Sebagai Sumber Ekonomi

Kulon Progo Gelar Jaga Kaliku untuk Tingkatkan Stok Ikan Sebagai Sumber Ekonomi - GenPI.co JOGJA
Pemkab Kulon Progo menggelar Jaga Kaliku sebagai upaya untuk meningkatkan stok ikan sebagai sumber ekonomi masyarakat. (Foto: ANTARA/HO-Humas Pemkab Kulon Progo)

Ketika ikan tersebut masuk masa dipanen maka masyakarat bisa memanfaatkannya dengan berbagai cara. Salah satunya dengan membuat makanan olahan ikan.

“Adanya kreativitas warga dalam mengolah ikan maka akan meningkatkan nilai ekonomi produk. Kan bisa dibuat cilok dan didonat. Jadi tidak hanya digoreng maupun dipepes,” ucapnya. (ant)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya