Keren, UGM Gandeng Industri Kembangkan Riset Produk Stemcell

Keren, UGM Gandeng Industri Kembangkan Riset Produk Stemcell - GenPI.co JOGJA
Ilusrasi steamcell atau sel punca (foto: Pixabay)

Karena itu, dirinya berharap kerja sama dengan UGM dapat menghasilkan berbagai produk riset sel punca yang sudah diuji klinis terhadap pasien.

Pasalnya, riset sel punca di berbagai perguruan tinggi Indonesia baru sebatas penelitian dasar, belum mengarah pada riset terapan.

Menurutnya, jika kerja sama antara perguruan tinggi, industri, dan pemerintah terjalin, diharapkan masyarakat dapat memanfaatkan produk stemcell yang terjangkau.

BACA JUGA:  Pakar UGM: Guru Harus Bisa Membentuk Karakter Siswa Secara Daring

“Kita ingin stemcell sebagai produk dalam negeri sehingga bisa mengurangi ketergantungan karena hampir 95 persen bahan bakunya masih impor. Ini suatu dilema, tantangan bagi kita bagaimana bangsa ini bisa mandiri dengan obat obatan baru apalagi stem cell sebagai obat masa depan,” ujarnya. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya