
Karena itu, selalu oleskan obat anti nyamuk yang bersertifikasi BPOM saat beraktivitas di luar atau di dalam ruangan.
5. Pastikan menggunakan air bersih
Pastikan kamu tetap menggunakan air bersih saat memasak makanan, mandi, menyikat gigi, dan minum air putih.
BACA JUGA: Dilanda Banjir dan Longsor, BPBD Gunungkidul: Tak Ada Korban Jiwa
Cobalah merebus air hingga mendidih untuk membunuh, serta lakukan desinfeksi khusus air sebelum menggunakan air.
6. Jauhkan diri dari genangan air
BACA JUGA: Banjir di Kampung Nelayan Gunungkidul, Warga Mengungsi
Leptospirosis merupakan penyakit yang umum terjadi pasca banjir.
Penularannya disebabkan oleh bakteri Leptospira di tanah maupun air.
BACA JUGA: Ancaman Bencana di Akhir Tahun, Sleman Waspada Banjir Lahar
Biasanya disebabkan oleh tikus, kuda, babi, dan lainnya yang terinfeksi bakteri tersebut.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News