
Firmansyah mengatakan BPBD Bantul juga telah menyiapkan anggaran untuk bantuan distribusi air bersih.
“Sudah ada antisipasi. BPBD Bantul siap untuk distribusi air bersih ketika ada permintaan dari masyarakat,” ucapnya. (ant)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News