Turunkan Angka Kemiskinan, Kulon Progo Siapkan Strategi Top

Turunkan Angka Kemiskinan, Kulon Progo Siapkan Strategi Top - GenPI.co JOGJA
Pemerintah Kabupaten Kulon Progo telah menyiapkan strategi untuk menurunkan angka kemiskinan yang akan dilakukan pada 2023. (Foto: ANTARA/Sutarmi)

Sumarwiyanto membeberkan untuk presentase kemiskinan di Kulon Progo yakni sebesar 16,39 persen.

“Untuk di Bantul 12,27 persen, Gunungkidul 15,86 persen, Sleman 7,74 persen dan Kota Yogyakarta 6,62 persen,” ucapnya. (ant)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya