Menjajal Brongkos Warung Ijo Bu Padmo yang Enaknya Ajib Banget

Menjajal Brongkos Warung Ijo Bu Padmo yang Enaknya Ajib Banget - GenPI.co JOGJA
Menu Brongkos di Warung Ijo Bu Padmo (foto: VisitingJogja/@javafoodie)

Satu porsi brongkos dihargai dengan Rp33.000.

Walau harga yang ditawarkan cukup mahal, namun hal itu sebanding dengan rasa yang enak.

Cita rasa gurih dan manis dari brongkos, menjadi keunggulan dari Warung Ijo Bu Padmo.

BACA JUGA:  Empuk! Lezatnya Sate Kuda Denggung di Sleman Patut Dicoba

Ditambah, dengan potongan daging sapi yang empuk di atasnya.

Proses pembuatan brongkos di warung makan ini masih menggunakan aneka bumbu tradisional.

BACA JUGA:  Menikmati Lele Mangut Mbah Marto yang Enaknya 'Jos Gandos'

Tidak hanya itu, semua yang bahan makanan yang digunakan juga masih segar.

Selain brongkos, kamu juga bisa mencoba menu lain di sini, seperti nasi pecel yang dihargai Rp10.000.

BACA JUGA:  Rekomendasi Makan Siang, Gado-Gado Bu Hadi yang Lezatnya Nampol

Selain itu, warung makan ini juga menyediakan tempe goreng, babat, tempe bacem, hingga pergedel.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya