Duh, Kasus Kekerdilan di Gunungkidul saat Ini Capai 15,7 Persen

Duh, Kasus Kekerdilan di Gunungkidul saat Ini Capai 15,7 Persen - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi. Kasus kekerdilan di Kabupaten Gunungkidul saat ini masih sebesar 15,7 persen. (ANTARA/HO-Instagram dinkesgunungkidul)

Sementara, Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Gunungkidul Rismiyadi menambahkan salah satu partisipasi untuk mencegah kekerdilan yang dilakukannya yakni pengembangan padi.

Rismiyadi menyebut padi yang dikembangkan berupa Inpari IR Nutrizinc yang bisa menghasilkan beras kaya gizi.

“Inpari Nutrizinc bisa kandungan gizi ZN 34,5 persen. Kalau beras biasa hanya 20 persen,” ucapnya. (ant)

BACA JUGA:  Lestarikan Budaya, Gunungkidul Gelar Festival Reog dan Jathilan

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya