
GenPI.co Jogja - PT Sucofindo cabang Sangatta sedang membuka lowongan kerja pada Juni 2022 ini.
Dikutip dari Instagram resmi Kementerian Ketenagakerjaan, berikut adalah detail lowongannya.
Hiring Finance & Accounting Officer 1 (Pegawai Tidak Tetap/Kontrak)
Syarat:
BACA JUGA: K24 Group Buka Lowongan Lerja Penempatan Sleman, Cek!
- Pendidikan S1 jurusan Ekonomi/Akuntansi/Manajemen
- IPK minimal 3.00
BACA JUGA: Lowongan Kerja di PT Dinamika Energi Maritim, Cek Syaratnya!
- Usia maksimal 35 tahun pada saat mengajukan surat lamaran
- Belum menikah
BACA JUGA: Lowongan Kerja PT Zebra Asaba Industries Juni Ini, Cek!
- Diutamakan memiliki pengalaman bekerja minimal 2 tahun di bidang Keuangan (fresh graduate dipersilakan)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News