Dishub DIY Sebut di Bantul Sering Terjadi Kecelakaan Kendaraan

Dishub DIY Sebut di Bantul Sering Terjadi Kecelakaan Kendaraan - GenPI.co JOGJA
Salah satu ruas jalan raya di Yogyakarta. (Foto: Dishub DIY)

Lalu, Polsek Pandak, Kantor Camat, Simpang Tiga Bangjo Pandak.

Kemudian Kantor Desa Triharjo, Puskesmas Pandak, SPBU Triharjo.

Simpang antara Jalan Srandakan dan Kampung dinilai cukup berbahaya karena kurangnya rambu dan penerangan jalan.

BACA JUGA:  Aktifkan Posko Perbatasan, Dishub DIY Akan Periksa Tiap Kendaraan

Selain itu, banyak simpangan dan tikungan yang mengakibatkan kecelakaan.

“Di depan Polsek Pandak sering terjadi kecelakaan karena tidak adanya rambu yang memadai untuk overtaking mengakibatkan banyak kecelakaan,” ujarnya.

BACA JUGA:  Antisipasi Kepadatan Kendaraan, Dishub Yogyakarta Optimalkan ATCS

Selain itu di Jalan Bantul - Srandakan tepatnya di depan Kantor Desa Triharjo juga sering terjadi kecelakaan.

Setidaknya ada 47 kasus dengan rincian lima orang meninggal dunia dan 53 orang menderita luka ringan.

BACA JUGA:  Menhub Minta Dishub Lebih Humanis Hadapi Warga Saat Libur Nataru

“Kurangnya perhatian terhadap rambu-rambu lalu lintas menjadi penyebabnya,” tuturnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya