
Menurut Sultan, percepatan vaksinasi di DIY tidak terkendala stok, melainkan realisasi pelaksanaan di level kabupaten.
"Provinsi sekadar stok saja. Yang melakukan kan kabupaten/kota. Yang penting kabupaten/kota sregep (rajin) saja vaksin," ucapnya.
Berdasarkan data dari Pemda DIY, capaian vaksinasi di DIY per 9 September 2021 dari total 2.879.699 sasaran telah terpenuhi 66,42 persen untuk dosis pertama.
Sedangkan dosis kedua baru 29,71 persen. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News