Jalan Nasional Banjir, DPRD Kulon Progo Desak Pemkab Bertindak

Jalan Nasional Banjir, DPRD Kulon Progo Desak Pemkab Bertindak - GenPI.co JOGJA
Ketua DPRD Kulon Progo, Akhid Nuryati meninjau kawasan permukinan warga di Kecamatan Temon yang berpotensi banjir bila terjadi hujan lebat dengan intensitas tinggi, Senin (22/11/2021). (Foto: ANTARA/Sutarmi)

Sementara itu, Kepala Pelaksana BPBD Kulon Progo, Joko Satyo Agus Nahrowi membenarkan jika beberapa waktu lalu, aliran anak sungai di YIA meluap hingga ke jalan nasional.

Setelah pihaknya melakukan kajian, luapan air tersebut dikarenakan aliran anak air sungai yang tersumbat sampah.

“Kami berharap masyarakat tidak membuang sampah ke sungai, dan kami berharap masyarakat gotong royong membersihkan sampah di sekitar lingkungan yang berpotensi menyumbat aliran air,” imbaunya. (Ant)

BACA JUGA:  DPRD Kulon Progo Desak Peluang Ekonomi Bandara YIA Serius Digarap

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya