Pacar Suka Mengatur? 2 Hal Ini Jadi Alasan Putus

Pacar Suka Mengatur? 2 Hal Ini Jadi Alasan Putus - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi - Mempunyai pacar suka mengatur dan dominan dalam hubungan memang bisa menimbulkan ketidaknyamanan. (Foto: GenPI.co)

2. Tak merasa dicintai

Merasa dicintai adalah keuntungan dalam menjalani suatu hubungan. Ketika kamu merasa sangat sedih, di situlah si pacar seharusnya memberikan dukungan.

Namun jika malah memberikan kritik dan menyalahkan, sudah saatnya membiarkan si pacar pergi dan kamu bisa mencari orang yang bisa mengerti kelebihanmu.

Jika kamu bisa jujur dan mengutamakan kebahagiaan diri sendiri itu sangat menyenangkan. (hellosehat)

BACA JUGA:  3 Ciri Pacar Suka Mengatur, Kenali Pasanganmu

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya