
Selain itu, DHA juga sangat bermanfaat untuk membantu pertumbuhan sistem saraf bayi di dalam perut ibu hamil.
Beberapa jenis ikan mengandung lemak omega 3 yang sangat tinggi, seperti salmon dan tuna.
Kandungan lain di dalam ikan ialah vitamin D. Vitamin itu sangat mendukung pertumbuhan gigi dan tulang janin. (hellosehat)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News