Cinta dengan Kekasih Mulai Luntur? Nih Alasan Psikologisnya

Cinta dengan Kekasih Mulai Luntur? Nih Alasan Psikologisnya - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi – Pasangan kekasih bertengkar. (Foto: GenPI.co)

Tidak identik dengan bertemu, namun komunikasi ini juga mengenai bagaimana kamu mau menderkan pikiran dan perasaan pasangan.

3. Waktu

Perasaan cintamu bisa memudar seiring berjalannya waktu.

BACA JUGA:  Menjalin Cinta dengan Si Ambivert? Ini Trik Supaya Awet

Misal ketika awal bertemu, intensitas cinta bisa berkurang atau bertambah, hingga hilang dari waktu ke waktu.

4. Pasangan yang berubah

BACA JUGA:  Jangan Takut Ungkapkan Perasaan Cinta, Ini Loh Manfaatnya

Ketika kamu mulai mengetahui sisi buruk pasangan, rasa cinta akan sangat diuji.

Kamu akan dialihkan sebagian perasaan terhadap hal yang tak kamu sukai dari kekasih. Ini akan sangat memengaruhi cinta dan hubungan. (hellosehat)

BACA JUGA:  Trik Mengungkapkan Cinta ke Pasangan, Bisa Bikin Lengket!

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya