Diam-diam Suka Cek Handphone Pasangan, Wajar Tidak?

Diam-diam Suka Cek Handphone Pasangan, Wajar Tidak? - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi – Seorang kekasih yang sedang melihat aktivitas pasangannya menggunakan handphone. (Foto: GenPI.co)

Kepercayaan merupakan pondasi suatu hubungan. Tapi jika rasa itu minim, membuat Anda mempunyai kebiasaan mengecek handphone si dia.

3. Anda merasa ada yang ditutupi

Alasan Anda mengecek Handphone si dia, boleh jadi karena sikap pasangan yang tidak begitu terbuka sehingga menimbulkan rasa curiga.

BACA JUGA:  Pasangan Sedang Ngambek? Nih Trik Menghadapinya

Sebenarnya kebiasaan ini masih normal atau tidak?

Wajar saja bila timbul rasa ingin tahu mengenai kehidupan pasangan, seperti sosial media, kotak masuk email, pesan singkat, hingga riwayat telepon pasangan.

BACA JUGA:  4 Jurus Jitu Menghadapi Pasangan yang Memiliki Bau Mulut

Namun sebaiknya Anda membatasinya.

Akan lebih baik lagi mencoba menanyakan langsung untuk menyalurkan rasa ingin tahu daripada mengecek handphone pasangan secara diam-diam.

BACA JUGA:  Cara Hadapi Pasangan Cuek, Ini Kuncinya

Boleh saja mengecek handphone pasangan, asalkan keduanya telah membuat kesepakatan sebelumnya. (hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya