
Bayu mengungkapkan 6 ton atau 6 ribu liter itu dikemas per bungkus dengan berat 300 mililter.
Setiap bungkusnya dijual antara Rp7 ribu sampai Rp7,5 ribu.
“Kalau untuk omzetnya sekitar Rp5 miliar per bulannya. Itu belum omzet dari peternakan yang sekitar Rp500 juta,” ujarnya.
BACA JUGA: Inspiratif! Kisah Pria Asal Sleman Sukses Ternak Kambing Domba
Bayu pun berpesan kepada generasi muda untuk berani eksekusi ketika ingin memulai usaha dan belajar marketing supaya bisa memasarkan produknya.
“Banyak anak muda menganggap memulai usaha harus ada uang. Banyak sih yang bisa menjadi modal. Ada modal ide, pikiran. Jangan hanya terus berpikir tanpa eksekusi,” ucapnya. (*)
BACA JUGA: Rintis Usaha dari Nol, Pria Asal Sleman Sukses Budidaya Arwana
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News