Virtual Tour De Merapi 2021, Bukti Wisata Sleman Bergeliat

Virtual Tour De Merapi 2021, Bukti Wisata Sleman Bergeliat - GenPI.co JOGJA
Pengundian dorprize secara virtual Tour De Merapi di Jogja Exotarium Mini Zoo, Selasa (16/11). (Foto: Humas Pemkab Sleman)

GenPI.co Jogja - Dinas Pariwisata Kabupaten Sleman menyebut sektor wisata di wilayahnya saat ini mulai menggeliat.

Kepala Dinas Pariwisata Sleman Suparmono mengatakan hal ini terlihat dari antusiasme warga dalam event Tour De Merapi pada Minggu (14/11) lalu.

“Event tahunan ini merupakan yang ke-16, sejak pertama digelar pada 2005 lalu,” katanya dalam keterangan tertulisnya yang dikutip Rabu (17/11).

BACA JUGA:  Libur Nataru Dihapus, Wisata di Gunungkidul Diyakini Tetap Ramai

Suparmono menyebut event ini diikuti oleh 224 peserta.

Para peserta harus melewati lima pos yaitu Tlogo Putri, Klangon, Sendang Joho Lanang, Candi Barong dan Lava Bantal.

BACA JUGA:  Longsor Tutup Akses Menuju Objek Wisata Kedung Pedut Kulon Progo

“Peserta berhak mendapat kupon hadiah,” ujarnya.

Sementara, Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo mengungkapkan antusiasme masyarakat cukup tinggi untuk mengikuti event ini.

BACA JUGA:  Geliatkan Wisata, Pemkot Yogyakarta Gelar Festival Prawirotaman

Menurutnya, ini merupakan bikti Tour de Merapi telah memiliki pencintanya sendiri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya