Nitilaku Digelar Lagi, Hadirkan Happy Asmara hingga Padi Reborn

Nitilaku Digelar Lagi, Hadirkan Happy Asmara hingga Padi Reborn - GenPI.co JOGJA
Universitas Gadjah Mada (UGM) akan menggelar Nitilaku Perguruan Kebangsaan Virtual pada Sabtu (18/12/2021). (Foto: UGM)

“Kami berencana menggalang donasi untuk korban bencana erupsi Gunung Semeru dalam pementasan seni budaya nanti,” pungkasnya.

Sementara itu, Piyu Padi mengatakan, dalam Nitilaku nanti pihaknya berencana berkolaborasi dengan Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi.

Padi Reborn juga berencana membawakan lagu berjudul Kagama Bhakti yang diaransemen ulang olehnya.

BACA JUGA:  Mantap! UGM Raih Peringkat 3 Kampus Berkelanjutan di Indonesia

"Saya berharap, acara besok bisa terselenggara dengan baik dan lancar," tutupnya. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya