Sementara itu, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Gunung Kidul Ali Ridlo mengatakan pihaknya mendukung percepatan vaksinasi pelajar di Gunung Kidul.
"Kami berharap setelah semua selesai bisa melakukan pembelajaran tatap muka," katanya.(ANT)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News