
“Kami edukasi, termasuk memeriksa penerapan aplikasi Peduli Lindungi,” tuturnya.
Noviar mengatakan untuk penerapan aplikasi Peduli Lindungi di sektor kuliner seperti rumah makan dan kage masih sedikit.
Dari 130 rumah makan yang diperiksa, baru ada 23 di antaranya saja yang telah menerapkannya. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News