Temuan PMK Meluas, 6 Sapi di Gunungkidul Positif Terpapar

Temuan PMK Meluas, 6 Sapi di Gunungkidul Positif Terpapar - GenPI.co JOGJA
Penyakit mulut dan kuku atau PMK yang ditemukan di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) semakin meluas. (ANTARA/Sutarmi)

“Sapinya telah diobati. Intinya tetap dilakukan penindakan pengobatan dulu,” kata dia.

Kepala Dinas Perdagangan Gunungkidul Kelik Yuniantoro mengatakan Pasar Hewan Siyono ditutup sejak Jumat (27/5) selama 14 hari ke depan.

“Kami tutup sementara pasar hewan supaya tidak meluas penyakit PMK di Gunungkidul,” ucapnya. (ant)

BACA JUGA:  9 Parpol di Gunungkidul Akan Mendapat Banpol Total Rp1,1 Miliar

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya