Inspiratif! Pria di Bantul ini Sukses Budi Daya Madu Klanceng

Inspiratif! Pria di Bantul ini Sukses Budi Daya Madu Klanceng - GenPI.co JOGJA
Denis Septiyan, pria asal Pandak, Kabupaten Bantul yang sukses menggeluti usaha budi daya madu klanceng. (Foto: Screenshot Youtube/@DNTrust)

Dia pun saat ini telah memiliki beberapa rekan yang sudah dalam bentuk kelompok untuk memproduksi madu klanceng.

“Kami setiap bulan mampu memproduksi 150 sampai 200 kilogram per bulan. Kami juga menyediakan pelatihan serta kotak lebak untuk budi daya,” ucapnya. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya