
Selain butuh dukungan dari guru, menurut Heroe peran orang tua dalam mendampingi anak berkebutuhan juga penting.
Dirinya mengatakan, para orang tua harus bisa mandiri dalam dalam mendampingi anak berkebutuhan.
" Orang tua anak-anak berkebutuhan khusus ini sangat berharap anak-anaknya bisa mandiri melalui ibu bapak agar semua anak menjadi mandiri dan lebih baik lagi,” tuturnya.
BACA JUGA: Wawali Yogyakarta Resmikan Singosaren jadi Kampung Pantib ke-102
Dirinya pun berharap agar para guru bisa bekerja sama dengan orang tua untuk membimbing para anak didik.
“Amanah ini memberikan kita semangat untuk bersama-sama saling mendukung satu dan lainnya, membimbing anak-anak didik agar memenuhi harapan orang tua mereka," tutupnya. (*)
BACA JUGA: Wawali Yogyakarta Ingin Inovasi Dapat Bermanfaat Bagi Masyarakat
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News