Cara Komunikasi dengan Kekasih Agar Tetap Lengket, Gampang

Cara Komunikasi dengan Kekasih Agar Tetap Lengket, Gampang - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi pasangan kekasih bercanda. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Jogja - Dalam menjalin suatu asmara salah satu kunci agar bisa membuat hubungan tetap awet adalah komunikasi yang baik.

Nah tak jarang pasangan kekasih mengalami salah paham atau miskomunikasi, sehingga rentan terjadinya pertengkaran.

Namun tak perlu khawatir. Ada caranya untuk bisa mencegah miskomunikasi dengan kekasih. Berikut adalah beberapa di antaranya.

BACA JUGA:  So Sweet, Sepasang Kekasih yang Mirip Jadi Pertanda Jodoh!

1. Bersikap terbuka pada perasaan

Kamu akan jauh lebih baik berusaha terbuka dengan membicarakan apa yang sedang diriua rasakan pada pasangan daripada memendamnya.

BACA JUGA:  Kekasihmu Selalu Merasa Benar? Nih Trik Jitu Menghadapinya

Dalam menjalin suatu asmara itu memberi efek kebahagiaan dan ketenangan, bukan ketakutan sehingga terus menutup-tutupi perasaan hanya ingin mengantisipasi konflik.

2. Mengungkapkan apa yang dimau dengan jelas

BACA JUGA:  Kehabisan Obrolan Bersama Kekasih? Nih Trik Menghidupkan Suasana

Jika sedang marah, katakan dan berikan solusinya. Selain itu, sampaikan juga kamu ingin didengar dan diperhatikan saat sedang bercerita.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya