
Hasilnya pada menit ke-40, Bayu Gatra berhasil memecah kebuntuan bagi Madura United.
Setelah berhasil mengeceoh bek PSS AAron Evans, tendangan yang dilesakkan Bayu Gatra tak mampu dibendung kiper Miswar Saputra.
Skor 0-1 untuk keunggulan Madura United bertahan hingga turun minum babak pertama.
BACA JUGA: Lawan Madura United, Kapten PSS Sleman: Kami Akan Habis-habisan
Kemudian di babak kedua, PSS tetap mampu mengimbangi permainan meski kalah jumlah pemain.
Riki Dwi Saptro yang dimasukkan pada babak kedua berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1.
BACA JUGA: PSS Sleman vs Madura United, Ketajaman Wander Luiz Diuji
Bola sundulan Riki Dwi yang memanfaatkan umpan dari Juninho melesak ke pojok kiri jala gawang Madura United pada menit 54.
Skor imbang 1-1 ini bertahan hingga peluit panjang dibunyikan. (*)
BACA JUGA: Pelatih PSS Sleman Putu Gede Kantongi Kelemahan Lawan
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News