
Dari pertandingan sebelumnya yakni melawan PSIS Semarang, Dejan mengaku masih ada kelemahan di timnya yang harus diperbaiki.
“Masalah finishing kami masih harus diperbaiki. Banyak peluang yang tidak bisa dimaksimalkan,” ucapnya. (*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News