Pengin Tingkatkan Daya Tahan Tubuh? Jambu Biji Solusi Tepat

07 Februari 2022 12:00

GenPI.co Jogja - Jambu biji memberikan manfaat pada kesehatan salah satunya bisa meningkatkan dan menjaga daya tahan tubuh berkat kandungannya.

Manfaat dari jambu biji ini bisa didapatkan baik dikonsumsi secara langsung maupun dibuat jus.

Nah berikut adalah beberapa kandungan jambu biji yang memberikan manfaat untuk daya tahan tubuh.

BACA JUGA:  Kaya Manfaat, Ini Deretan Khasiat Kentang untuk Tubuh

1. Vitamin C

Buah ini merupakan sumber vitamin C, bahkan empat kali lipat lebih banyak dibandingkan jeruk.

BACA JUGA:  Khasiat Mengonsumsi Biji Pepaya Banyak Lho, Nih Deretannya

Kandungan ini membuat jambu biji bisa meningkatkan imunitas dan menjaga tubuh sehat sehingga tidak mudah terserang penyakit.

2. Vitamin B6

BACA JUGA:  Khasiat Buah Rambutan Tak Dikira, Wanita Pasti Suka

Vitamin jenis ini bisa membantu meningkatkan sistem imun tubuh. Selain itu juga bisa menyerap vitamin B12 untuk memroduksi sel darah merah dan sel dari sistem imun.

3. Vitamin A

Vitamin ini bisa membantu menjaga kesemapat mata, serta tumbuh kembang.

Vitamin A dalam jambu biji juga punya sifat antiradang yang bisa menambah fungsi dan pertumbuhan sistem imun tubuh. (hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Ridho Hidayat

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co JOGJA