Sebanyak 13 orang meninggal dunia dalam peristiwa kecelakaan tunggal bus pariwisata yang ada di ruas Jalan Imogiri-Dlingo, Kabupaten Bantul, Minggu (6/2).
Satgas Covid-19 Kabupaten Sleman melakukan evakuasi 43 pasien Covid-19 yang isolasi mandiri di asrama sekolah ke Selter Isolasi Terpadu Asrama Haji Sleman.