Ketahui Perbedaan Soundbar dan Speaker Home Theater

Ketahui Perbedaan Soundbar dan Speaker Home Theater - GenPI.co JOGJA
Speaker menjadi salah satu perangkat audio yang digunakan sebagai pengeras suara. Beberapa orang menggunakan speaker home theater untuk televisi di rumahnya. Foto: Blibli

GenPI.co Jogja - Speaker menjadi salah satu perangkat audio yang digunakan sebagai pengeras suara. Beberapa orang menggunakan speaker home theater untuk televisi di rumahnya.

Namun, kini ada pengganti speaker home theater yaitu soundbar.  Salah satu rekomendasinya adalah soundbar Polytron.

Ketahui terlebih dahulu apa saja perbedaan dari soundbar dan speaker home theater agar Anda mengetahui apa yang sebaiknya dipilih. Anda pun bisa mendapatkan keduanya di toko elektronik atau secara online di Blibli.

BACA JUGA:  5 Manfaat Menggunakan Aplikasi Shift Kerja untuk Kelola Jadwal Kerja Karyawan

Perbedaan Soundbar dan Speaker Home Theater

Soundbar dan speaker home theater memiliki perbedaan. Di bawah ini terdapat beberapa perbedaannya yang bisa Anda ketahui.

BACA JUGA:  Pemain PSS Sleman Manfaatkan Uji Tanding untuk Atasi Kejenuhan

1. Bentuk Fisik

Speaker home theater mempunyai bentuk fisik yang lebih rumit. Selain itu, speaker seperti itu juga biasanya terdapat beberapa jenis speaker lainnya dalam satu paket. Tidak hanya itu saja, pemasangan kabelnya pun tentu lebih rumit.

BACA JUGA:  Manfaatkan Uji Tanding, Kemampuan Bek Muda PSS Sleman Terasah

Berbeda halnya dengan soundbar. Tampilan dari soundbar lebih ringkas dan simpel, selain itu juga lebih kecil, sehingga akan lebih praktis digunakan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya