Si Kecut Jeruk Limau, Khasiatnya Bisa Bikin Wanita Happy!

Si Kecut Jeruk Limau, Khasiatnya Bisa Bikin Wanita Happy! - GenPI.co JOGJA
Ilustrasi kulit wajah sehat dan merona. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Jogja - Jeruk limau yang punya rasa khas kecut dan pahit dengan aroma yang segar menggoda ini mempunyai banyak khasiat untuk kesehatan tubuh.

Jeruk limau ini kaya akan kandungan vitamin C. Nah berikut adalah beberapa manfaat kesehatan yang bisa didapatkan.

1. Membantu meremajakan kulit

BACA JUGA:  Terong Kaya Akan Gizi, Nih Deretan Khasiatnya untuk Kesehatan

Buah ini punya kandungan vitamin C dan flavonoid yang bisa mencegah masalah kulit dan membantu memproduksi kolagen sehingga kulit bisa lembut dan kenyal.

Namun bagi kalian yang punya kulit sensitif, hati-hati memakainya. Jangan mengoleskan jeruk limau ini langsung karena bisa membuat iritasi.

BACA JUGA:  Jarang Orang Tahu! Nih Deretan Khasiat Makan Kesemek

2. Melancarkan sistem pencernaan

Flavonoid yang ada dalam jeruk limau ini bisa meningkatkan produksi enzim, yang mana fungsinya untuk mengurai makanan dalam tubuh.

BACA JUGA:  Daun Ubi Jalar Khasiatnya Ajaib! Wanita Pasti Suka

Limau yang mempunyai sifat asam juga bisa meningkatkan sekresi air liur yang berguna memecah makanan supaya mudah tercerna oleh sistem pencernaan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya